Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Download Kitab Tentang Sejarah Mazhab Karya Abu Zahrah

Refrensi Sejarah Madzhab - Guna mempelajari studi Fikih nyatanya tidak hanya diperlukan sejumlah ilmu pendukung, dan tidak cukup jika hanya mengandalkan kitab-kitab fikih klasik saja.

Kitab Tentang Sejarah Mazhab Karya Abu Zahrah


Sebab, berbicara studi fikih itu artinya banyak sekali komponen ilmu yang perlu didalami, salah satunya sejarah madzhab fikih itu sendiri.

Banyak sekali para peneliti studi fikih yang mencoba meneliti dari sisi konsep pemikiran para Fuqoha' itu sendiri.

Salah satu kitab rujukan khusus mempelajari tentang cara berfikir, konsep pemikiran dan metodologi istnbath / pengambilan hukum yang paling terkenal adalah kitab Bidayatul Mujtahid karya Ibnu Rusyd.

Namun, mereka kurang mendalam dari sisi historis tentang Mazdhab itu sendiri. Dan kali ini, kami bagikan salah satu refrensi studi fikih dari sejarah yang cukup terkenal, yaitu karangan Abu Zahrah.

Refrensi Sejarah Mazdhab Karya Abu Zahrah

Kitab ini sebenarnya tidak hanya menjelaskan sejarah madzhab itu sendiri, melainkan terdapat pula pemaparan tentang akidah-akidah yang berkembang saat itu.

Menariknya, Imam Abu Zahrah juga secara detail memberikan gambaran kondisi sosial politik saat fase perkembangan madzhab itu sendiri.

Selain juga secara gamblang menjelaskan definisi masing-masing golongan seperti Syi'ah, Khawarij, Mu'tazilah, Asy'ariyah, Maturidiyah dan lain sebagainya.

Apakah anda berminat membaca dan menelaahnya? silahkan baca dulu deskripsi kitab tersebut di bawah ini :

Judul Asli : تاريخ المذاهب الإسلامية في السياسة والعقائد وتاريخ المذاهب الفقهية
Penulis/ Penyusun : الإمام محمد أبو زهرة

Nama Buku : Sejarah Madzhab Fikih [Tinjauan Politik, Akidah dan Sejarah]
Penulis : Imam Abu Zahrah
Penerbit: Dar al-Fikr al-Arabi - Mesir
Halaman : 688
File : PDF
Ukuran : 16 MB
Rujukan: PUSTAKA ONLINE
Sumber: MAKTABANA

BACA ONLINE?:

Posting Komentar untuk "Download Kitab Tentang Sejarah Mazhab Karya Abu Zahrah"

close
Banner iklan disini