Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perbedaan i-Banking, m-Banking dan SMS Banking Yang Harus Anda Ketahui

Kehadiran internet dengan konekasi yang semakin cepat, telah merubah gaya transaksi perbankan. Tidak hanya transaksi pembayaran, kita dapat dengan mudah melakukan cek saldo, mutasi dan lain sebagainya, hanya dengan ponsel berbasis ponsel, atau gadget yang sudah terkonekasi dengan internet.

Perbedaan i-Banking, m-Banking dan SMS Banking Yang Harus Anda Ketahui

Dewasa ini, kecanggihan elektronik nyatanya tidak hanya dibidang komunikasi belaka, melainkan sudah merambah hinggaa pada sistem transaksi.

Kehadiran beberapa fasilitas dan fitur terbaru dari perbakan, mulai dari Internet-Banking, Mobile Banking hingga SMS Banking, ternyata telah mempermudah transaksi nasabahnya, yang semuanya beada dalam sau program bernama elektronik bangking.

Tapi tak sedikit nasabah yang kebingungan jika harus memilih antar ketiga fasilitas tersebut. Nah, sebelum menentukan pilihan, ada baiknya kalian mengetahui terlebih dahulu perbedaan ketiganya.

Perbedaan Fitur i-Banking, m-Banking dan SMS Banking
Setelah dijelaskan bahwa ketiganya merupakan fasilitas dari eletronik Banking, yang memiliki perbedaan utama.

Internet Banking, sesuai dengan namanya, anda dapat mengakses fasilitas ini dari perangkat apapun, mulai dari komputer, handphone, atau tablet, yang terkoneksi dengan jaringan internet.

Mobile Bangking, berupa layanan yang dapat diakses dengan mengunduh aplikasi tertentu via mobilephone/ smartphone.

SMS Banking, sebuah layanan akses perbankan, yang dapat digunakan melalui Handphone yang dapat dilakukan cukup dengan layanan SMS dan tanpa koneksi internet.

A. Fitur i-Banking
  1. Melihat informasi rekening dan kartu kredit, mencakup jumlah saldo, histori transaksi, serta daftar rekening, informasi rekening giro, deposito, tabungan rencana, hingga informasi kurs.
  2. Transfer dana antar sesama bank atau antar bank lainnya, setting tranfer terjadwal.
  3. Pembayaran tagihan listrik,
  4. kartu kredit, telepon, asuransi, hingga e-commerce.

B. Mobile Banking / m-Banking
  1. Transfer antar sesama bank atau antar bank lainnya.
  2. Pembayaran tagihankartu kredit, telepon, internet, dan TV berlangganan, Listrik, PDAM dan lain sebagainya.
  3. Transaksi e-commerce, dan pembelian voucher
  4. Informasi Kurs, Cek sisa saldo, dan informasi rekening lainnya.
C. SMS Banking
  1. Layanan diakses tanpa internet [hanya menggunakan pulsa]
  2. Cek Saldo, Mutasi transaksi rekening, informasi kurs, dan Kartu Kredit
  3. Pembayaran dan Transfer Dana
  4. Berbicara tentang sistem keamanannya, meski memiliki tingkat keamanan yang cukup tinggi, namun anda harus tetap waspada untuk menjaga privasi akun perbankan anda.

Sebab kini modus penipuan dan hacker peretas akun dapat saja memiliki celah untuk membobol akun anda.

Oleh sebab itu, sebaiknya anda tanyakan fitur keamanan masing-masing fasilitas tersebut, serta ikuti seluruh saran yang diberikan oleh pihak bank.

Baca Juga : Cara Mudah Atasi IB BRI Yang Terblokir Tanpa Menghubungi CS

Nah demikian informasi tentang perbedaan Internet Banking, Mobile Banking, dan SMS Banking, semuanya tentu memiliki keunggulan dan kekuarangan, tinggal anda memilih yang sesuai dengan kebutuhan anda. semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Perbedaan i-Banking, m-Banking dan SMS Banking Yang Harus Anda Ketahui"

close
Banner iklan disini